Rabu, 14 November 2012

Seni Rupa (Lukisan)

Diposting oleh Unknown di 16.24
KLIPPING SENI RUPA
Disusun Oleh :
                                    Martha Ananda Ragillia
                                    Anggun Pratiwi
                                    Annisa Almaghfirah
                                    Nurul Fitri Amaliyah
                                    Sakinah Nur Awalia
 IX B SMP NEGERI 2 PANGKAJE’NE  2011/2012




1. Lukisan berjudul  “Portrait of Adele Bloch-Baeur” dilukis oleh Gustav Klimt
Dilukis tahun 1907 oleh  pelukis dari Austria bernama Gustav Klimt. Lukisan ini sempat dirampas oleh kaum Nazi Jerman ketika Nazi menduduki Austria pada tahun 2006, seorang pengusaha kosmetik bernama Ronard S. Lauder membeli lukisan ini seharga 135 juta dollar AS ! Lukisan tersebut kemudian dipamerkan di galeri miliknya, Neue Galerie, di New York.  
 2. Lukisan berjudul “Garcon a la Pipe” dilukis oleh Pablo Picasso


Lukisan cat minyak ini berukuran 100 x 81,3 cm adalah karya Pablo Picasso (kebangsaan Spanyol), menggambarkan seorang anak laki-laki kota Paris sedang memegang pipa di tangan kanannya. Dilukis pada masa “Rose Period” (1904–1906),  masa dimana lukisan-lukisan Picasso bercorak riang dan didominasi warna oranye dan pink (merah muda). Lukisan ini tidak bergaya “cubist” seperti lukisan-lukisan cubist Picasso lainnya.
3. Lukisan berjudul “Dora with Cat” dilukis oleh Pablo Picasso
Dilukis oleh Pablo Picasso pada tahun 1941. Lukisan potret diri ini menimbulkan kotroversi, karena ada yang menganggap bahwa lukisan ini menggambarkan diri kekasihnya, Dora Maar, seorang artis  fotografer yang menjadi kekasih Picasso selama 10 tahun (1930 –1940). Lukisan ini laku terjual seharga 95.2 juta dollar AS pada pelelangan di Sotheby’s, tanggal 3 Mei 2006.
 4. Lukisan berjudul “Portrait of Dr. Gachet” dilukis oleh Vincent van Gogh
Lukisan yang dilukis oleh pelukis impressionis Belanda ini, tiba-tiba saja menjadi terkenal di dunia ketika seorang pengusaha Jepang bernama Ryoei Saito membelinya seharga 82,5 juta dollar AS ditempat pelelangan Christie’s, New York.
 5. Lukisan berjudul “Bal Au Moulin de la Gallet” dilukis oleh Pierre-Auguste Renoir
 Dilukis oleh pelukis Perancis, Pierre-Auguste Reoir tahun 1876.  Pada  tanggal 17 Mei 1990, lukisan ini terjual seharga 78 juta dollar AS di tempat pelelangan Sotheby’s, dibeli oleh Ryoei Saito yang membeli lukisan Vincent van Gogh tersebut di sebelah.
 6. Lukisan berjudul “Massacre of the Innocents” dilukis oleh Peter Paul Rubens
 Dilukis oleh Peter Paul Rubens, pada tahun 1611. Lukisan ini terjual seharga 76,7 juta dollar AS di tempat pelelangan Sotheby’s pada tahun 2002 dengan pembeli bernama Kenneth Thomson, seorang pengusaha  terkaya di Kanada (keturunan bangsawan Inggris) dan kolektor lukisan.
 7. Lukisan berjudul “Portrait de I’artiste sans barbe” (Potret iri tanpa janggut) dilukis oleh Vincent van Gogh
 Lukisan ini adalah salah satu dari  sekian banyak lukisan potret diri pelukis Belanda, Vincent van Gogh. Ia melukisnya pada September 1889 di Saint-Remy-Provence, Perancis, lukisan cat minyak ini berukuran 40 cm x 31 cm. Lukisan potret diri ini tanpa janggut, tidak seperti lukisan-lukisan potret diri lainnya yang selalu ada janggutnya. Lukisan potret diri ini menjadi salah satu lukisan termahal di dunia ketika terjual pada tahun 1998 di New York dengan harga 71,5 juta dollar AS.
 8. Lukisan berjudul “Rideau, Cruchon et Compotier” dilukis oleh Paul Cezanne


Lukisan ini dilukis oleh Paul Cezanne dalam kurun waktu 1893-1894. Terjual di tempat pelelangan Sotheby’s, New York, dengan harga 60.5 juta dollar AS pada 10 Mei 1999.  Pembelinya adalah  keluarga Whitneys. Whitney yang lahir dari keluarga kaya adalah pemodal proyek, penerbit, produser film Hollywood, dan seorang dermawan.  

9. Lukisan berjudul “Femme aux Bras  Croises” dilukis oleh Pablo Picasso


Lukisan ini dilukis pada tahun 1901 oleh Pablo Picasso, dimasa “Blue Periode”(1901-1904), masa dimana Picasso mengalami “kegelapan” dan kesedihan dalam hidupnya. Keindahan dan warna biru pada lukisan-lukisannya saat itu adalah dominan, lukisan ini menggambarkan seorang wanita sedang berpangku tangan dengan tatapan mata kosong. Lukisan ini terjual seharga 55 juta dollar AS pada pelelangan di Christie’s Rockefeller, New York.
 10. Lukisan berjudul “Irises” dilukis oleh Vincent van Gogh
 Vincent van Gogh melukis lukisan ini di Saint Paul de Mausole, Saint-Remy-de-Povence, Perancis tahun 1889, 1 tahun sebelum kematiannya. Pada tahun 198, lukisan ini merupakan lukisan termahal pada saat itu. Terjual seharga 53,9 juta dollar AS kepada Alan Bond, akhirnya kemudian dijual lagi ke museum Getty di Brentwood, Los Angeles, California, Amerika Serikat.
 11. Lukisan berjudul “No. 5, 1948” dilukis oleh Jackson Pollock

                                                
No. 5, 1948 adalah sebuah lukisan abstrak yang dibuat oleh Jackson Pollock (28 Januari 1912 – 11 Agustus 1956), seorang pelukis asal Amerika yang terkenal karena kontribusinya dalam dunia lukis abstrak. Lukisan ini dibuat di sebuah papan fiber berukuran 8×4 feet.

12. Lukisan berjudul “Portrait of Adele Bloch-Bauer II” dilukis oleh Gustav Klimt
                                            

Adele Bloch-Bauer II adalah lukisan karya Gustav Klimt yang dibuat pada tahun 1912. Adele Bloch-Bauer adalah istri dari Ferdinand Bloch-Bauer, yang merupakan seorang industrialis kaya yang mendukung Gustav Klimt dan karya-karyanya. Adele Bloch-Bauer juga merupakan satu-satunya model yang dilukis 2 kali oleh Klimt. Dia juga tampil di lukisan Adele Bloch-Bauer I yang jauh lebih terkenal daripada yang kedua.
   13. Lukisan berjudul “From the Lake” dilukis oleh Georgia O’Keeffe
                                                                  
 Georgia O'Keefe menghabiskan hari-harinya di Danau George, New York pada awal 1900-an, yang telah mengilhami banyak karyanya. Lukisan ini menampilkan gelombang lembut dan riak Danau George.
 14. Lukisan berjudul “The Persistence of Memory” dilukis oleh Salvador Dali

                  
Mungkin lukisan paling terkenal oleh Salvador Dali, The Persistence of Memory diciptakan pada tahun 1931 dan sekarang ditampilkan di Museum of Modern Art di New York City. Dali memperkenalkan arloji saku lebur dalam lembaran ini. Anda juga bisa melihat sosok manusia di tengah lukisan.
 15. Lukisan berjudul “Corner of the Garden at Montgeron” dilukis oleh Claude Monet                                  
 Lukisan ini terkenal oleh Monet awalnya diciptakan pada tahun 1877. Monet dikenal sebagai impresionis klasik. Di sudut Taman di Montgeron Monet telah menangkap sifat yang selalu berubah cahaya dan warna.
 16. Lukisan berjudul “Café Terrace at Night” dilukis oleh Vincent van Gogh                                    
 Dalam lukisan ini Van Gogh menggambarkan sebuah kafe di Arles, kemudian Cafe Teras dan hari ini disebut Cafe van Gogh. Gaya lukisan unik untuk Van Gogh dengan warna-warna hangat dan kedalaman perspektif.
 17. Lukisan berjudul “Luncheon of the Boating Party” dilukis oleh Pierre Auguste Renoir
 Lukisan ini menggambarkan sekelompok teman Renoir's bersantai di balkon sepanjang Sungai Seine. Dalam lukisan ini Renoir telah menangkap sukacita dari kelas pertengahan akhir abad ke-19 Prancis, ini adalah lukisan hidup yang membawa kebahagiaan dan kegembiraan ke setiap ruangan.
 18. Lukisan berjudul “Girl with a Pearl Earring” dilukis oleh Jan Vermeer
                                 
Ini adalah potret polos seorang gadis, mungkin sebelum pernikahannya. Kurangnya menampilkan latar belakang dan warna air matanya drop anting-anting mutiara.
 19. Lukisan berjudul “Starry Night” dilukis Vincent van Gogh
                 
Salah satu lukisan yang saat ini paling dikenal, Van Gogh Starry Night adalah sebuah lukisan klasik yang memanggil emosi dari ketenangan di menara gereja ke alam bebas meninggalkan warna yang digunakan untuk langit malam itu.
 20. Lukisan berjudul “Mona Lisa” dilukis oleh Leonardo da Vinci
                      
Mona Lisa, lukisan dunia yang paling terkenal, dimiliki oleh pemerintah Perancis dan hang di Louvre di Paris. Lukisan itu menunjukkan seorang wanita memandang penampil dengan apa yang sering digambarkan sebagai "senyum misterius". Mona Lisa mungkin adalah bagian yang paling terkenal dalam sejarah seni; beberapa karya lain seni adalah sebagai romantis, merayakan, atau direproduksi.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Skenario Kehidupan Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea